Aula Kantor Desa Sukakarya menjadi tempat berlangsungnya Rembug Stunting yang diadakan oleh pemerintah Desa Sukakarya. Acara ini diadakan pada Rabu, 12 Juli 2023, sebagai langkah penting untuk memastikan pelaksanaan rencana kegiatan intervensi dalam pencegahan dan penurunan angka stunting. Rembug Stunting dilakukan secara kolaboratif antara penanggung jawab layanan, sektor lembaga non-pemerintah, dan masyarakat
Kesehatan
Sukakarya – Aksi kerja bakti yang dilakukan oleh para pemuda setempat di Desa Sukakarya pada pagi ini, 19 Februari 2023. Aksi kerja bakti ini dilakukan untuk membersihkan lingkungan di KP. Cijulang RW. 04, yang telah lama terabaikan dan diabaikan. Tumpukan sampah yang mengendap di pinggir jalan dan area pos terkumpul […]
Desa Sukakarya – Tak ada kata terlambat untuk selalu memperhatikan kesehatan, terlebih bagi masyarakat Desa Sukakarya. Pustu Desa Sukakarya hadir sebagai solusi akses kesehatan bagi warga setempat. Dibuka pada hari selasa dan kamis pagi, pustu ini siap membantu warga untuk memeriksakan kondisi kesehatannya. Kesehatan adalah hal yang sangat penting bagi […]
Sukakarya – Pagi ini, 07/02/2023, Posyandu Mawar KP. Coblong Desa Sukakarya Kecamatan Megamendung mendapat kunjungan dari Ketua PKK Desa Sukakarya, Dian Ripian. Kunjungan tersebut memiliki tujuannya untuk menghimbau ibu hamil dan balita agar datang ke posyandu. Ibu hamil dan balita merupakan bagian dari masyarakat yang sangat penting untuk diprioritaskan kesehatannya. […]