Sukakarya – Pondok Pesantren Wadi Khairat di Desa Sukakarya, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor mengadakan acara peringatan Isra mi’raj pada Minggu 12/03/2023 pukul 08.00 hingga 11.00 WIB. Acara tersebut juga menjadi momen penting bagi delapan santri yang meraih gelar wisuda tahfidz Qur’an. Kepala Desa Sukakarya, Hasan Sukandi, turut hadir hingga acara […]
Informasi
Sukakarya – Pemerintahan Desa Sukakarya, melakukan tahap ujicoba penerapan pelayanan surat menyurat menggunakan aplikasi Blecet. Ini dilakukan sejak beberapa waktu belakangan seperti yang terjadi pada Senin, 06/02/2023 di Kantor Desa Sukakarya, Kecamatan Megamendung, Kabupaten Bogor. Tujuan dari tahap ujicoba ini adalah untuk meningkatkan kualitas pelayanan dan mulai beradaptasi dengan perkembangan […]
Dipenghujung tahun 2021 ini Pemerintah Desa Sukakarya, Kecamatan Megamendung menggelar kegiatan pembinaan kelembagaan Desa diantaranya PKK, LPM, MUI, Satlinmas, Kadus, RT, RW dan Kader Posyandu. Kegiatan sedianya akan digelar selama 2 hari mulai dari Rabu hingga Kamis (15 – 16 Desember). Menurut Hasan Sukandi, Kepala Desa Sukakarya yang ditemui disela-sela […]
Dalam rangka menyambut peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW 1443 H dan Hari Sumpah Pemuda tahun 2021, Pemerintah Desa Sukakarya, Kecamatan Megamendung mengadakan kegiatan bakti sosial berupa pangkas rambut gratis bagi warga masyarakat Sukakarya. Baksos yang digelar pertama kali tersebut bekerja sama dengan Deft Barber School dan Ska Barber Sukabirus atau […]